Sentriol ialah organel sel yang berjumlah dua dan berperan dalam proses pembelahan sel. Sentriol berbentuk silindris menyerupai tabung yang mempunyai lubang tengah dan tersusun dari mikrotubulus. Satu Sentriol biasanya terdiri dari 9 mikrotubulus dengan lubang ditengah sehingga membentuk menyerupai cincin (Lihat gambar). Sentriol sel berfungsi untuk pengaturan kutub sel dan pemisahan kromosom selama pembelahan sel. Sentriol mempunyai diameter 0,15 – 0,7 nm. Organel sel ini tidak mempunyai membran, DNA, maupun RNA.
Sumber http://bapakpengertian.blogspot.com
Mari berteman dengan saya
Follow my Instagram _yudha58Related Posts :
Persilangan Pada Flora Monohibrid Dan Dihibrid Monohibrid dan dihibridMonohibrid atau monohibridisasi ialah suatu persilangan dengan satu sifat beda. Monohibrid pada percobaan Mendel dil… Read More...
Pengertian Mutasi Gen Mutasi Gen yaitu mutasi yang terjadi alasannya yaitu perubahan susunan molekul dari satu atau beberapa gen (ADN) dengan lokus gen tetap, ya… Read More...
Bibit Unggul Sanggup Diperoleh Melalui Bibit unggul sanggup diperoleh melalui:1. Perkawinan silangPerkawinan silang bertujuan untuk menggabungkan dua atau lebih sifat-sifat unggu… Read More...
Sebab-Sebab Mutasi Menurut Faktor-Faktor Penyebabnya Sebab-sebab mutasiBerdasarkan faktor-faktor penyebabnya, mutasi sanggup dibedakan atas 2 bagian, yaitu:1. Mutasi alamMutasi yang disebabkan… Read More...
Pengertian Dan Teori Sel Berdasarkan Para AhliTeori sel serta pengertiannya. Istilah Teori Sel pertama kali digunakan tiga ratus tahun kemudian oleh Robert Hooke. yaitu ruang ruang kecil… Read More...
0 Response to "Sentriol"
Posting Komentar