- Desa Swadaya adalah desa yang memiliki potensi tertentu tetapi dikelola dengan sebaik-baiknya
Ciri desa swadaya:
a) Daerah terisolir dengan daerah lainnya
c) Mata Pencaharian homogen yang bersifat agraris
d) Bersifat tertutup - Desa Swakarya adalah peralihan atau transisi dari desa swadaya menuju desa swasembada
Ciri desa swakarya:
a) Administrasi desa sudah berjalan
b) Adat Istiadat mulai longgar
c) Mata pencaharian mulai beragam
d) Sudah ada hubungan dengan daerah sekitarnya - Desa Swasembada adalah desa yang masyarakatnya telah mampu memanfaatkan dan mengembangkan sumber daya alam dan potensinya sesuai dengan kegiatan pembangunan regional.
Ciri desa swasembada:
a) Sarana dan Prasarana desa lengkap
b) Pengelolaan administrasi telah dilaksanakan dengan baik
c) Pola pikir masyarakat lebih rasional
d) Mata pencaharian penduduk sebagian besar dibidang jasa dan perdagangan
Mari berteman dengan saya
Follow my Instagram _yudha58Related Posts :
Proyeksi PetaProyeksi peta adalah pemindahan garis-garis lengkung ke bidang datarMenurut bidang proyeksi dibagi menjadi 3, yaitu:Proyeksi Azimutal/zenita… Read More...
Awan Sirokumulus Awan Sirokumulus ialah Awan yang berbentuk ibarat kumpulan butiran – butiran padi yang terputus-putus berwarna putih. Awan ini terlihat iba… Read More...
Awan Sirokumulus Awan Sirokumulus ialah Awan yang berbentuk ibarat kumpulan butiran – butiran padi yang terputus-putus berwarna putih. Awan ini terlihat iba… Read More...
Geografi:Tingkat Perkembangan Kota berdasarkan kualitasBerdasarkan KualitasTingkat Eopolis: Desa yang berkembang dan telah menunjukan ciri-ciri kehidupan perkotaan atau yang berkembang menjadi ko… Read More...
Geografi: Klasifikasi Desa Menurut Perkembangannya Desa Swadaya adalah desa yang memiliki potensi tertentu tetapi dikelola dengan sebaik-baiknyaCiri desa swadaya:a) Daerah terisolir dengan da… Read More...
0 Response to "Geografi: Klasifikasi Desa Menurut Perkembangannya "
Posting Komentar